Semua Posts

PELAJARI PEMBANGUNAN JALUR REL LAYANG KA, SIAP RAWAT PRASARANA

Situasi Site Project pembangunan jalur rel layang simpang joglo Surakarta, Jumat (24/2/2023), ketika kunjungan lapangan peserta agenda Knowledge Sharing Pembangunan Jembatan Pipa Baja Komposit.

ARAH SPIP 2023 : KEDEPANKAN PEMAHAMAN PEGAWAI

Bambang Kusdinarso (kiri), dan Nugraha Setyawidaputra (kanan) Auditor BPKP, bersama Andi Guntur Asapa Bagian Perencanaan Ditjen Perkeretaapian pada saat paparan persiapan penilaian maturitas SPIP Tahun 2023 di Bogor, Selasa (14/2)

PERKENALKAN (LAGI).. KAMI ADALAH BALAI PERAWATAN PERKERETAAPIAN

Wajah emplasemen Balai Perawatan Perkeretaapian difoto dari udara.

JOINT INSPECTION MTT MATISA : TINGKATKAN PENGETAHUAN TEKNIS SARANA KA

Penampang Sarana Perkeretaapian berjenis Multi Tie Tamper dengan merek Matisa produksi manufaktur dari negara Swiss.

DINAMIKA PENGELOLAAN KINERJA ASN TAHUN 2023

Sugiharto, ahli kepegawaian dari Direktorat Kinerja ASN Badan Kepegawaian Negara, memberikan gambaran transformasi pengelolaan kinerja ASN mutakhir.